MRP (Material Requirement Planning)
Hitung bahan baku/tambahan yang diperlukan produksi berdasarkan jadwal produksi dari MPS (Master Production Schedule).
Rencana Kebutuhan Bahan (MRP) otomatis dibuat berdasarkan rencana produksi, tanpa harus membuat perhitungan terpisah.
Rencana Kebutuhan Bahan(MRP) yang Terhubung
dengan Rencana Jadwal Produksi(MPS)
- Anda dapat membeli bahan baku/tambahan yang diperlukan untuk produksi dengan mempertimbangkan jadwal produksi
yang ditetapkan oleh Master Production Schedule(MPS). - MRP akan secara otomatis ditetapkan berdasarkan rencana produksi, tanpa harus melakukan perhitungan terpisah.
Membangun Proses Pesanan
yang Sistematis Melalui
Perhitungan Otomatis
- Berdasarkan BOM, Anda dapat dengan bebas menerapkan stok
aman, periode pengadaan, hari libur dll, untuk menentukan waktu
pengadaan dan jumlah bahan baku/tambahan. - Kuantitas kebutuhan harian, Stok yang akan masuk, dan kuantitas
yang dibutuhkan untuk produksi akan dihitung secara otomatis. - Rencana Pembelian secara otomatis dibuat berdasarkan MRP
yang dihitung, dan slip pesanan dapat langsung dibuat dengan
menghubungkan rencana pembelian.